Jual Kapulaga Kering Kulitan Borongan Hasil Panen Pangandaran

Kapulaga adalah sejenis buah yang sering digunakan sebagai rempah (bumbu) untuk masakan tertentu dan juga untuk campuran jamu. Ada dua macam kapulaga yang banyak digunakan di Indonesia, yakni kapulaga Jawa (Amomum compactum) dan kapulaga sabrang atau kapulaga India (Elettaria cardamomum) yang kedua-duanya termasuk ke dalam suku jahe-jahean atau Zingiberaceae.
Jual Kapulaga Kering Kulitan Borongan Hasil Panen Pangandaran
Ilustrasi

Menurut sejarahnya, kapulaga lebih dikenal sebagai penyedap masakan, karena sifat dan aromanya yang khas. Perbungaan muncul langsung dari rimpang, terpisah dari batang semu, adakalanya sebagian terbenam tanah; tandan bertangkai panjang hingga 10 cm, ditutupi oleh sisik-sisik yang rapat, yang tersusun seperti genting dan tidak rontok. Kelopak seperti tabung seperti seludang, 1,3 cm, berambut.

Tanaman kapulaga merupakan tanaman herbal yang membentuk rumpun, bentuknya seperti tumbuhan jahe, dan dapat mencapai ketinggian 2-3 meter. pada umumnya kapulaga tumbuh di hutan-hutan yang masih lebat. Kapulaga hidup subur di ketinggian 200-1.000 meter di atas permukaan laut.

Kami menjual Kapulaga Kering Borongan hasil panen dari Pangandaran. Harga relatif mengikuti harga Pasar Nasional mulai Rp. 45.000 - Rp. 80.000 per kg. 

Atau Hubungi Kontak untuk mengetahui harga terkini

Kami mencari penampung hasil panen Kapulaga dari Pangandaran, biasanya kami langsung membeli ke petani saat masih muda. Tapi tidak menutup kemungkinan kami pun membeli hasil panen dari pengumpul lokal lainnya.

Anda berminat membeli Kapulaga, silahkan kontak kami. Kami menjual dengan franco gudang, langsung diambil di gudang kami, kami akan mengumpulkan sesuai permintaan Anda.

Informasi lebih lanjut :

SMS / WhatsApp +62 878-2600-0147
Mobile +62 823-2037-2017
Blabkberry Pin 7e7ea90b